Pelatihan Excel Staf Bali Superhost
6 Kali

Pelatihan Excel Staf Bali Superhost

Untuk membantu menyelesaikan permasalahan dalam menggunakan microsoft Excel, PT Bali Superhost bekerjasama dengan Computer Course Center melaksanakan pelatihan excel.

Dimana pada pelatihan ini materi yang diajarkan mulai dari Fungsi Aritmatika, Fungsi Logika, Fungsi Pembacaan Tabel, Pivot Tabel dll.

Kegiatan Pelatihan

Kegiatan Praktek Peserta Pelatihan

Kegiatan Latihan Peserta

Sesi Foto Bersama Diakhir Pelatihan